EVENT ORGANIZER

CONCEPTING :
E.O. dapat berperan sebagai konsultan yang akan membantu anda didalam menentukan dan mengkosepkan pesta pernikahan anda.
Misalnya: penentuan tema pesta, penentuan warna yang sesuai, penentuan acara yang tepat bagi pesta pernikahan anda

BUDGETING :
E.O. membantu kebutuhan anda dalam mengatur pendanaan (budgeting) bagi pernikahan anda
E.O. membantu anda mencari solusi yang terbaik didalam memilih vendor yang akan dipakai sesuai dengan kebutuhan dan perencanaan dana anda.
 
VENDOR LIASON :
E.O. dapat membantu anda memilih vendor vendor terbaik dan berkualitas dari Decoration,Bridal & Make up,Invitation,Souvenir,Entertainment,MC,Photo & Video,Wedding Cake,Lighting,Sound System,Multimedia,Special Effects

SCHEDUELING :
E.O. dapat membantu anda didalam menjadwalkan kegiatan sewaktu masa persiapan dan menjadwalkan urutan acara di waktu hari-H (Rundown).
E.O. juga dapat bertindak sebagai Reminder bagi kedua mempelai  didalam melaksanakan jadwal yang telah disusun dari awal perencanaan.
 
TECHNICAL MEETING :
E.O. akan menyelenggarakan Technical Meeting (TM) yang akan dihadiri oleh semua pihak yang terlibat pada hari-H, seperti: mempelai, keluarga, vendor-vendor, venue(tempat).
TM akan diadakan 1-2 minggu sebelum hari-H untuk membahas semua koordinasi dan kebutuhan acara

ORGANIZING & MANAGING : 
   E.O. bertindak sebagai:
- Penanggung jawab terhadap semua hal mewakili keluarga pada saat hari-H
- Koordinator vendor untuk memastikan semua pihak bekerja sesuai dengan kesepakatan pada saat Technical Meeting 
- Time Keeper (Penjaga waktu) 
- Penyedia kebutuhan event pada hari-H






Tidak ada komentar:

Posting Komentar